Jasa Pasang Chemical Rebar


Kami Aplikator Hilti menyediakan berbagai macam produk Hilti dan juga melayani jasa pemasangan anchor (angkur), jasa pasang chemical rebar besi rebar atau yang dikenal besi beton, besi tulangan dan besi ulir. Selain itu kami melayani jasa tes tarik (Pull Out Test) dan Jasa Coring Beton (Core Drill).

Jasa pemasangan pasang besi rebar menggunakan chemical merupakan sebuah metode yang menjadi pilihan bagi pada pelaku konstruksi. Metode pasang besi rebar adalah pemasangan besi rebar menggunakan bahan kimia perekat atau yang disebut chemical, bahan perekat atau chemical ini dapat merekatkan besi rebar pada beton sehingga besi rebar akan menempel pada beton yang sudah di bor dan diberikan chemical. pemasnagan besi rebar menggunakan chemical ini dapat dipakai untuk pekerjaan penyambungan beton lama ke beton baru, perkuatan struktur, penambahan kolom, balokan baru dan lainnya.

Jasa Pasang Chemical Rebar
Jasa Pasang Chemical Rebar
 

Kami menyediakan jasa pasang chemical rebar dengan diameter besi mulai dari D8, D10, D12, D16, D19, D22, D25 dan seterusnya. Dengan pengalaman selama bertahun- tahun dalam pekerjaan jasa pasang chemical rebar kami selalu memberikan hasil jasa pasang chemical rebar terbaik.

Material yang kami gunakan dalam jasa pasang chemical rebar adalah material berkualitas seperti chemical yang kami gunakan yaitu chemical Hilti HIT RE 500 V3. Chemical ini merupakan chemical terbaik di kelasnya dengan berbagai kelebihan seperti daya lekat yang tinggi dan kekuatan yang sangat baik dalam menahan beban berat. Adapun keuntungan menggunakan chemical Hilti HIT RE 500 V3 pada pekerjaan jasa pasang chemical rebar adalah sebagai berikut :

 

Chemical Hilti HIT RE 500 V3
Chemical Hilti HIT RE 500 V3

  • Memiliki kemampuan menahan beban yang tinggi.
  • Bisa diaplikasikan pada beton retak (cracked) dan tidak retak (non cracked).
  • Memiliki lekatan yang tinggi dalam segala kondisi.
  • Mempunyai sensitivitas rendah terhadap lubang besar.
  • Dapat digunakan untuk berbagai diameter lubang.
  • Dapat digunakan pada beton basah ataupun kering .
  • Curing time 50% lebih cepat.
  • Memiliki approval seismic (gempa) atau tahan terhadap getaran

Anda mencari jasa chemical angkur yang berkualitas, rapi dan kuat? Anda bisa memilih Aplikator Hilti karena kami adalah penyedia jasa pasang chemical rebar yang dapat diandalkan. Kami telah mengerjakan pekerjaan jasa pasang chemical rebar di berbagai kota besar di Indonesia, tim yang professional dan tersertiifkasi, peralatan yang digunakan adalah peralatan canggih dan modern sehingga pekerjaan menjadi cepat dan bisa memenuhi keinginan dan kebutuhan anda.

Berikut adalah beberapa hasil dari pengerjaan jasa pasang chemical rebar oleh tim Aplikator Hilti :

 

Gambar diatas adalah hasil dari jasa pasang rebar diameter D19 dengan kedalaman tertanam pada beton sealam 190 mm menggunakan chemical Hilti HIT RE 500 V3, besi rebar yang terpasang ini sudah didapatkan kekuatan beban tarik sebesar 6.8 ton.

Gambar diatas adalah hasil dari jasa pasang rebar diameter D13 dengan kedalaman tertanam pada beton sealam 130 mm menggunakan chemical Hilti HIT RE 500 V3, besi rebar yang terpasang ini sudah didapatkan kekuatan beban tarik sebesar 3.2 ton.

Berapa harga jasa pasang chemical rebar?

Adapun untuk harga jasa pasang chemical besi rebar pertitik dapat ditentukan berdasarkan banyaknya besi rebar yang akan dipasang, chemical yang digunakan dan lokasi pengerjaan. Untuk informasi harga jasa pasang chemical rebar dengan diameter D8, D10, D12, D13, D16, D19, D22 dan D25 dapat menghubungi kami

Sugi      0812 8812 0573 ==> Klik untuk WhatsApp

Admin   0877 8535 3717 ==> Klik untuk WhatsApp

 

Baca Juga Tes Tarik Chemical Angkur dan Rebar

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Terima kasih atas kepercayaan anda kepada kami